Mungkin sudah banyak orang yang sudah tahu tentang mobil listrik yang sekarang sudah semakin populer. Sekalipun jumlahnya belum sebanyak mobil lainnya tetapi ada banyak orang yang sudah tertarik dengan jenis mobil yang satu ini. Bahkan ada sebagian orang yang sudah berencana untuk membeli mobil listrik agar bisa digunakan setiap hari untuk beragam aktivitas. Dengan menggunakan tenaga listrik tentunya ada banyak kelebihan yang akan diberikan untuk para pemiliknya. Salah satu kelebihan dari mobil listrik adalah tidak menimbulkan polusi seperti mobil jenis bensin yang menimbulkan asap akibat dari pembakaran yang terjadi di ruang mesin.
Dengan salah satu kelebihan tersebut, tentunya dampaknya akan sangat besar di masyarakat karena polusi yang akan terjadi di jalan bisa jauh menurun. Hal ini berarti semakin banyak orang yang beralih ke mobil listrik maka akan bisa mengurangi polusi yang memang sering terjadi di jalan. Selain tidak menimbulkan polusi, ternyata ada banyak manfaat lainnya yang akan diberikan oleh mobil yang satu ini. Dengan banyaknya manfaat yang akan diperoleh maka banyak orang yang tidak perlu ragu beli mobil ini. Tetapi sebelum beli, ada baiknya untuk tahu 4 tips penting dalam membeli mobil listrik dengan label terbaik berikut ini.
Jarak tempuh
Mobil listrik bisa melaju di jalan dengan kecepatan rendah sampai tinggi karena adanya energi dari baterai menuju motor listrik. Dengan adanya energi yang masuk, maka motor listrik akan mengubah energi listrik menjadi energi gerak yang ada pada roda. Jadi tips pertama yang harus diperhatikan ketika ingin beli mobil listrik tentu terkait dengan kapasitas baterai. Semakin besar kapasitas sebuah baterai maka akan semakin jauh jarak yang bisa ditempuh oleh pemiliknya. Tetapi jika kapasitas baterai rendah tentu jarak yang dapat ditempuh juga terbatas dan tidak sejauh baterai dengan kapasitas besar.
Kapasitas daya listrik
Sekarang memang sudah terdapat stasiun untuk mengisi daya baterai mobil listrik tetapi jumlahnya belum banyak di setiap daerah. Makanya bagi yang ingin beli mobil listrik tentunya harus memasang alat khusus yang akan dipasang di rumah sehingga bisa dengan praktis mengisi baterai. Bagi yang akan menggunakan mobil listrik dengan jarak yang dekat setiap harinya tentu bisa isi ulang di rumah. Tetapi bagi yang ingin pergi jarak jauh maka harus memperhatikan titik stasiun pengisian daya yang ada di sekitar daerah yang akan dituju.
Itulah 2 tips penting saat ingin mendapatkan mobil listrik dengan label terbaik dan juga bisa diandalkan setiap harinya. Apalagi sekarang sudah ada beberapa mobil listrik yang bisa dibeli langsung di dalam platform mobbi. Bagi yang belum tahu, mobbi adalah sebuah platform yang dulunya bernama mo88i khusus menjual mobil second atau bekas termasuk mobil listrik keluaran terbaru. Tidak perlu ragu beli di mobbi karena memang banyak mobil listrik yang sudah certified atau lolos inspeksi sehingga bisa langsung dipakai oleh pemiiknya.